Apr 17, 2023 | Feature
Depok, 19 Mei 2023. Sebagai negara yang dominan dengan wilayah perairan, Indonesia memiliki potensi untuk mengembangkan ekonomi melalui sektor perikanan dan kelautan. Vindaniar Yuristamanda Putri, S.I.A., M.M., dosen Program Studi Administrasi Keuangan dan Perbankan,...
Mar 10, 2023 | Feature
Depok-Indonesian International Mobility Awards for Vocational Students (IISMAVO, saat ini dikenal dengan Indonesian International Mobility Awards for Vocational Path) merupakan salah satu program yang dicanangkan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan...
Feb 10, 2023 | Feature
Sejumlah dosen dan tenaga kependidikan Program Pendidikan Vokasi Universitas Indonesia (UI) menginisiasi pembentukan VCoop Mart, sebuah unit usaha yang dikelola oleh Koperasi Jasa Trengginas Adhi Mahakarya. VCoop Mart didirikan sebagai fasilitas minimarket dalam...
Jan 9, 2023 | Feature
Depok-Sepatu roda tidak hanya digemari oleh anak-anak, tetapi juga orang dewasa. Saat ini, sepatu roda sudah masuk ke dalam cabang olahraga dan dilombakan dalam kompetisi nasional maupun internasional. Banyak atlet sepatu roda berasal dari berbagai kalangan. Salah...
Agu 25, 2022 | Feature
Depok-Kesehatan mental merupakan salah satu isu global yang masih dianggap remeh oleh banyak orang saat ini. Berdasarkan data Riset Kesehatan Dasar (Riskedas) pada 2018, sebanyak lebih dari 19 juta orang penduduk berusia di atas 15 tahun mengalami gangguan mental...
Jul 25, 2022 | Feature
Depok-Indonesia saat ini menjadi pasar prospektif bagi industri game. Pada 2021, lembaga riset Statista mencatat Indonesia masuk peringkat ke-16 pasar game dunia atau keempat di Asia Pasifik dengan nilai 1,68 miliar USD atau lebih dari 25 triliun rupiah. Angka...